KEBUMEN, Kebumen24.com – Ribuan warga Kebumen memadati Pendopo Kabupaten untuk menyaksikan pertandingan Timnas Indonesia melawan Australia dalam gelaran nonton bareng (nobar) yang diadakan oleh Pemerintah Daerah. Meski Timnas harus menelan…
Hari: 20 Maret 2025

Gelar Bukber Puasa Ramadhan,Gus Hary Al Hasani Bagikan Hadiah Umroh kepada Anggota Pagar Nusa Kebumen
KEBUMEN, Kebumen24.com — Suasana hangat penuh kebersamaan terasa dalam acara buka puasa bersama (bukber) Pagar Nusa Cabang Kebumen yang digelar di SMK Ma’arif 1 Kebumen pada Kamis, 20 Maret 2025….

Libur Lebaran Tetap Tenang! BPJS Kebumen Pastikan Layanan Kesehatan Peserta JKN Tetap Mudah Diakses!
KEBUMEN, Kebumen24.com — Menjelang mudik Lebaran Idul Fitri 2025, BPJS Kesehatan memastikan bahwa peserta Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) tetap dapat mengakses layanan kesehatan dengan mudah, meskipun dalam suasana libur…

Waduh! Lagi Asyik Ngamar di Siang Bolong Ramadhan, Enam Pasangan Tak Resmi Terjaring Razia Pekat Satpol PP Kebumen
KEBUMEN, Kebumen24.com — Siang bolong di bulan Ramadan ternyata tak menghalangi enam pasangan tak resmi untuk berada di kamar hotel dan kos-kosan. Namun sial bagi mereka, Satuan Polisi Pamong Praja…

Aksi Sosial Takjil Ramadhan: Polres Kebumen Gandeng Sahabat Difabel
KEBUMEN, Kebumen24.com – Di tengah hiruk-pikuk ngabuburit di Jalan Tentara Pelajar, tepatnya di depan Mapolres Kebumen, Rabu (19/3), terlihat pemandangan yang menghangatkan hati. Polres Kebumen menggelar aksi sosial pembagian takjil…

Polres Kebumen: Hadirnya Kepedulian di Tengah Kesulitan, Sembako untuk Ibu Penjual Batagor
KEBUMEN, Kebumen24.com – Di tengah perjuangan hidup yang berat, secercah harapan datang kepada Rumiyani, seorang ibu penjual batagor di Gombong. Polres Kebumen melalui Polsek Gombong memberikan bantuan sembako pada Rabu,…

Menyentuh Hati! Paguyuban SRC Kebumen Tebarkan Kebahagiaan Ramadan kepada Santri dan Anak Yatim
KEBUMEN, Kebumen24.com — Di tengah hiruk-pikuk Ramadan, ada secercah kebahagiaan yang dirasakan para santri dan anak yatim di Kebumen. Paguyuban SRC Kebumen menunjukkan bahwa Ramadan bukan hanya soal menahan lapar,…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.